Nilai DIK Juni/Juli 2011
Submitted by admin on Sen, 14/11/2011 - 14:03Modul DIK | Kalender Akademik | Pendaftar | Nilai | Diskusi | Students' Corner
Modul DIK | Kalender Akademik | Pendaftar | Nilai | Diskusi | Students' Corner
TERMIN I
Topik 1
Subjek: Pengalaman Bersekolah Minggu
Pertanyaan: Apakah pada waktu kecil Anda bergabung dalam kelas SM? Pengalaman apa yang paling berkesan selama bersekolah minggu itu? Hal-hal apa yang memberi dampak positif bagi Anda ketika Anda sendiri sekarang menjadi guru SM?
TERMIN I
Topik 1
Subjek: Pengalaman Bersekolah Minggu
Pertanyaan: Apakah pada waktu kecil Anda bergabung dalam kelas SM? Pengalaman apa yang paling berkesan selama bersekolah minggu itu? Hal-hal apa yang memberi dampak positif bagi Anda ketika Anda sendiri sekarang menjadi guru SM?
Mengucap syukur atas berakhirnya pelaksanaan kelas diskusi SYK Juli/Agustus 2011, yang berjalan dengan lancar dengan baik. Kiranya para peserta semakin mengalami pertumbuhan kepada pengenalan akan Yesus Kristus.
Doakan para peserta GSM yang sedang berdiskusi, kiranya Tuhan memberikan semangat dan hikmat kepada mereka untuk berpartisipasi hingga selesai.
Shalom,
Bersyukur atas kasih karunia Tuhan yang terus menyertai kita sampai saat ini. Waktu berjalan begitu cepat sehingga tidak terasa kita sudah memasuki bulan kesepuluh, artinya 2 bulan lagi kita akan menutup tahun 2011.
Dalam edisi ini, kami mengajak Anda untuk menyimak beberapa kegiatan yang dilaksanakan oleh PESTA. Kami juga telah menyiapkan artikel "Keadilan dan Kurban Kebenaran", yang akan memotivasi kita untuk terus hidup semakin sungguh-sungguh di dalam kasih dan anugerah-Nya. Tuhan memberkati.
Pemimpin Redaksi Berita PESTA,
Desi Rianto
Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PESTA